Aini Yurisa, S. Kom. I, M.Pd. (Angkatan 2016)- Guru di SMP Istiqomah

Merupakan sebuah kebanggaan bisa menjadi bagian dari prodi Psikologi Pendidikan. Selama menjadi mahasiswa di sini, saya mendapatkan banyak sekali pembelajaran yang telah mengubah saya, dari yang tadinya tidak mengerti menjadi mengerti, dari yang tadinya takut untuk mencoba menjadi berani untuk mencoba. Dan yang paling terpenting, berhasil membuat saya semakin termotivasi untuk lebih mempelajari dan lebih mendalami, karena ternyata ilmu itu […]

Riyanti Ulya Febrialloh Nurisman,S.Pd, M.Pd. (Angkatan 2016) Guru di SD Negeri Gudang 1 Tanjungsari Sumedang

Prodi Psikologi Pendidikan memberikan saya banyak hal yg berkaitan dengan pembelajaran yg berlangsung dalam suatu instansi pendidikan terutama guru sekolah dasar seperti saya, Prodi Psikologi Pendidikan sangat membantu saya menangani berbagai masalah yang saya hadapi didalam suatu pembelajaran.Terima kasih UPI terima kasih Prodi Psikologi Pendidikan.

Suharmi, M.Pd (Angkatan 2016)-Guru di SMP Negeri 1 Cilaku

Menjadi mahasiswa Program Studi Psikologi Pendidikan menjadi sebuah kebanggaan. Selama mengikuti kuliah, saya mendapatkan banyak ilmu dan pengalaman yang dapat membantu saya didunia nyata. Selain itu, apa yang saya dapat selama perkuliahan dapat digunakan untuk memperdalam ilmu saya pada pendidikan sebelumnya sebagai guru sekolah dasar. dengan demikian saya mengucapkan banyak terimakasih untuk Bapak dan Ibu dosen yang telah membagikan sebagaian […]

Elis Trisnawati, S.Si., M. Pd (Angkatan 2016)-Peneliti di Institut Manajemen Zakat

Mahasiswa menjadi banyak belajar terkait ilmu psikologi, pendidikan dan cara melakukan penelitian yang ilmiah terutama dengan banyak mempelajari jurnal-jurnal ilmiah di prodi psikologi pendidikan ini. Dengan demikian mahasiswa menjadi belajar untuk berpikir secara ilmiah dan sistematis yang dapat dijadikan bekal di dalam mengembangkan ilmu dan kemampuannya yang dapat bermanfaat untuk membangun karir nya di masa yang akan datang. Selain itu, […]

Maria Susana Yudianti,S.Pd., M.Pd. (Angkatan 2016) Dosen di STAI Sabili

Pengelola Yayasan Ar.Razzaq’ku Secara pribadi setelah menjadi mahasiswa psikologi pendidikan menjadikan bertambahnya ilmu,prestise,retorika,linguistik verbal,lebih percaya diri dalam setiap perfome SBG pemateri, dosen, guru, pemimpin, bisa mengimplementasikan ilmu dalam filsafat ke ilmuan saya tentang psikologi pendidikan,bimbingan serta sarana prasarana, para dosen pembimbing akademik, kaprodi dan sekprodi, akademik begitu membantu menjadikan mahasiswa termotivasi untuk bisa secepatnya menyelesaikan study, legalitas UPI dimasyarakat sangat […]

Vebrina Rezania, S. Psi., M.Pd (Angkatan 2016)-Guru di SMK Negeri 1

Rengat Kuliah di prodi psikologi pendidikan selalu menekankan kepada mahasiswa untuk selalu membaca terutama jurnal-jurnal ilmiah. Hal ini, tidak hanya sebagai basis untuk pendidikan lanjut, tapi juga mengajarkan cara berpikir sistematis dalam menghadapi berbagai situasi. Yang tidak kalah pentingnya, selama menjalankan pendidikan di prodi psikologi pendidikan juga mengajarkan saya agar tidak mudah menyerah dan selalu kuat dalam menghadapi tantangan. Saya […]

Arsika Azmaini, S.Psi., M.Pd. (Angkatan 2016)

Pertama kali saya masuk saya ragu. Benar saja, hampir semua matkul yg berhubungan dengan pendidikan saya tidak paham. Karena saya basic mempelajari psikologi, sedangkan di sini difokuskan pada pendidikan. Tetapi lama kelamaan saya paham karena dosen dengan siap akan membatu mahasiswanya apabila ada matkul yang tidak dipahami. Di sini jg saya mempelajari bagaimana pendidikan dilihat dari kacamata psikologi. Dalam psikologi […]