SELAMAT & TURUT BERBANGGA

Selamat kepada para alumni Prodi Psikologi Pendidikan SPs UPI yang berhasil meraih pencapaian perdana sebagai dosen CPNS di perguruan tinggi negeri!Semoga pencapaian ini semakin mengokohkan eksistensi Prodi kita dalam skala nasional. Selamat berjuang menjadi pendidik yang inspiratif dan menjadi role model bagi generasi mendatang. #AlumniPrestasi#CPNS2023#ProudMoment

Aplikasi BK 13, Inovasi Karya Alumni Psikopend Angkatan 2014

Alumni Psikologi Pendidikan Sekolah Pascasarjana (SPs) UPI angkatan 2014 telah menoreh prestasi di bidang Bimbingan Konseling (BK). Ialah Nia Indah Pujiati, M.Pd yang telah menciptakan sebuah aplikasi berbasis Android bernama BK 13. Aplikasi tersebut disusun dengan fitur materi layanan BK, layanan responsif berupa tombol chat yang terhubung ke Whatsapp Guru BK, fitur quotes emoticon, permainan hiburan sederhana, serta fitur asesmen […]

HIS STORY IN OUR STORY

Penulis Buku: Charles Wong & Devi Sumarno ISBN : 978-602-8502-93-1 Ini bukanlah kisah tentang kehebatan manusia tetapi Tuhan yang bekerja lewat diri dua anak manusia yang mau memberikan diri mereka sebagai alat untuk menjangkau wanita-wanita yang “salah jalan” dan mengatakan kepada mereka bahwa harapan masih ada. Dari segala keterbatasan mereka. Chorles Wong dan Devi Sumarno. mendirikan Yayasan Rumah Tumbuh Harapan […]

PENGHARGAAN LIPUTAN 6 AWARDS DEVI SUMARNO

Devi Sumarno, S.T.,M.Pd, alumni Psikologi Pendidikan SPs UPI angkatan 2017 meraih penghargaan kategori kemanusiaan di acara Liputan 6 Award atas dedikasinya yang menginspirasi Indonesia lewat Yayasan Rumah Tumbuh Harapan (RUTH) Bandung yang Ia bangun. Piala dan piagam yang diberikan oleh pihak Liputan 6 Award kepada Devi Sumarno, S.T.,M.Pd. Devi Sumarno, S.T.,M.Pd dan sang suami, Charles Wong, M.Pd menghadiri acara Liputan […]

TENTANG SULIT YANG KEMARIN, PERJALANAN MENJADI MANUSIA KUAT

Nama penulis: IKA Alumni dan Mahasiswa Psikologi Pendidikan SPs UPI (Auliya Nurrahman, Laesti Nurishlah, Fikri Tanzil, Sutisna, Devi Sumarno, Siska Resti Maysara, Taufiqurohman, Rahma Talitha, Euis “Isti” Rohayati, Rifka Silmia Salsabila, Faiz Fatihul ‘Alwan, Lisni Hastuti Harahap, Febry Rostiawan, Uup Abdul Raup, Salsabila Nadifah Fitriani, Yuliani, Anindita N.D., Merryana Kurnia, Husna Mulyati.Tahun terbit: 2022ISSN/ISBN/QRCBN: 62-515-9653-034 Buku yang berjudul “Tentang Sulit […]

PENDEKATAN KONSELING KOGNITIF-PERILAKU SUATU PRAKTEK DALAM MENINGKATKAN RESILIENSI DAN PENCEGAHAN KEKERASAN PADA ANAK

Nama Penulis : Juntika Nurihsan, Mubiar Agustin, Idat Muqodas, Audi Nurrahmawati, Ayu Ulivia, Elwas Berdha Krismona, Khoirunnisa, Lasmiyati, Sarah Shafiya FadinastashaTahun Terbit : 2022ISSN/ISBN: 978-623-5359-50-2 Pembahasan buku ini akan dibagi ke dalam beberapa bagian. Terdapat penjelasan awal tentang konsep umum konseling kognitif-perilaku. Selanjutnya, terdapat pula pembahasan tentang bentuk-bentuk kekerasan yang terjadi pada anak usia dini. Penjelasan ini berkaitan dengan tingkat […]

MALE AND FEMALE TEACHERS’ PERSPECTIVES ON GENDER ROLES IN EARLY CHILDHOOD EDUCATION

2022 INTERNATIONAL CONFERENCE Pipin Afindra Putri, Vina Adriany, Hani Yulindrasari, Tina Dahlan Abstract: The aim of this study is to explore male and female teachers’ perspectives on gender roles in early childhood education and care setting (ECCE). ECCE is often regarded as one of the most gendered spaces that perpetuate binaries between boys and girls. This research adopts a case […]

GENDER DISCOURSES IN CHILDREN’S PERSPECTIVE IN EARLY CHILDHOOD EDUCATION SETTINGS IN BANDUNG CITY

2022 INTERNATIONAL CONFERENCE Sheilla Fristella, Vina Adriany, Hani Yulindrasari, Tina Dahlan Abstract: This paper discusses gender discourses in an early childhood education setting in Bandung City. Children’s voices are often not being heard as an individual as the child is considered not competent enough and too young to be able to understand ‘adult’s’ matters such as gender discourse. While in […]

STUDENTS’ PERSPECTIVES ON MALE TEACHERS IN EARLY CHILDHOOD EDUCATION

2022 INTERNATIONAL CONFERENCE Wuri Relistiani, Vina Adriany, Hani Yulindrasari, Tina Hayati Dahlan Abstract: This study aims to describe the role of male teachers in constructing gender identity in early childhood. In  Early Childhood Education environment the number of female teachers is more than male, while in Early Childhood Education environment the presence of men and women as teachers will be […]