TESIS Gusti Lara Ekamia, Prof. Dr. Syamsu Yusuf LN., M.Pd., Dr. Nandang Budiman, M.Pd Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menggali persepsi alumni SSG-DT angkatan 38 tentang keikhlasan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam. Partisipan dalam penelitian ini berjumlah 6 orang merupakan alumni SSG-DT angkatan 38 dengan rentang usia 17-45 tahun berjenis kelamin laki-laki dan perempuan. […]
PERSEPSI ALUMNI SANTRI SIAP GUNA DAARUT TAUHIID ANGKATAN38 TENTANG KEIKHLASAN
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN SENI TARI DALAM MENUMBUHKAN SELF-CONFIDENCE PADA ANAK USIA DINI
TESIS Luthfi Ansori, Prof. Dr. Juntika Nurihsan, M.Pd., Yeni Rachmawati, M.Pd., Ph.D. Abstrak: Penelitian ini mengangkat permasalahan tentang pentingnya kepercayaan diri pada anak. Kenyataannya anak mengalami kurang percaya diri seperti mengalami ketakutan, kecemasan, dan merasa bersalah pada saat pembelajaran seni tari. Kurang rasa percaya diri disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya adalah metode pembelajaran yang masih berpusat pada guru, dan kurangnya […]
SELF DETERMINATION PADA PEMBELAJARANONLINE SISWA SEKOLAH DASAR (Penelitian Kualitatif pada siswa Sekolah Dasar X dan XI di Kabupaten Purwakarta)
TESIS Dendi Indra Rosidin, Yeni Rachmawati, M.Pd., Ph.D., Nandang Budiman, M.Si. Abstrak: Pandemi covid-19 mempengaruhi sistem pendidikan di Indonesia, metode pembelajaran yang semula dilakukan secara offline menjadi online, hal ini menuntut guru untuk melakukan perubahan dalam proses belajar mengajar yang juga berpengaruh terhadap self determination siswa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis mengenai self determination (relatedness, autonomy, competence serta dinamika, profil, […]
POSITIVE PARENTING SKILLS DALAM MENGEMBANGKANKEMAMPUAN LITERASI ANAK MELALUI PRAKTIK READ ALOUD
TESIS Fuzy Abawaini, Dr. Tina Hayati Dahlan, S.Psi., M.Pd., Psikolog., Yeni Rachmawati, M.Pd., Ph.D Abstrak: Indonesia memiliki nilai rata-rata yang rendah dalam kemampuan literasi, provinsi Jawa Barat merupakan salah satu Provinsi di Indonesia yang masuk ke dalam kategori literasi rendah. Hal tersebut membuat para ibu memiliki kekhawatiran, sehingga kekhawatiran tersebut membuat ibu melakukan tindakan pencegahan untuk anak-anaknya. Belakangan ini muncul […]
DETERMINASI DIRI SISWA SMK PADA MATA PELAJARAN NON KEJURUAN DALAM BLENDED LEARNING
TESIS Gilang Rizkia Aditia, Dr. Tina Hayati Dahlan, S.Psi., M.Pd., Psikolog., Dr. Ilfiandra, M.Pd. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dinamika kebutuhan autonomy, competence dan relatedness yang membangun determinasi diri siswa berlandaskan pada pengalaman belajar siswa dalam mata pelajaran non-kejuruan pada sistem blended learning. Pendekatan yang digunakan yaitu kualitatif dengan menggunakan metode naratif. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Wirasaba Karawang […]
Asesmen Dalam Pendidikan
Sarah Shafiya F & Melati Putri Hazlizah Sejarah Asesmen Awalnya, istilah asesmen banyak digunakan dalam bidang perencanaan dan penelitian. Kemudian pada tahun 1960-an dua kata dalam bahasa Inggris “measurement dan evaluation” sangat populer di Indonesia, terutama ketika seseorang ingin menilai hasil belajar (Yusuf, 2015). Pengertian Asesmen Menurut Stiggins (1994) asesmen digunakan sebagai penilaian proses, kemajuan dan hasil belajar siswa (outcomes). […]
[Kelas Pagi] ASESMEN DALAM PENDIDIKAN
Oleh: Sarah Shafiya F (2105217) Melati Putri Hazlizah (2105506) (Asesmen dalam Pendidikan) Sejarah Asesmen Awalnya, istilah asesmen banyak digunakan dalam bidang perencanaan dan penelitian. Kemudian pada tahun 1960-an dua kata dalam bahasa inggris “measurement dan evaluation” sangat populer di Indonesia, terutama ketika seseorang ingin menilai hasil belajar (Yusuf, 2015). Pengertian Asesmen Menurut Stiggins (1994) asesmen digunakan sebagai penilaian peoses, kemajuan […]
HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KREATIVITAS SISWA DI SMA ISLAM HARAPAN IBU JAKARTA
TESIS Muhammad Teofani Kartanegara, Dr. Nandang Budiman, M.Si., Dr. Tina Hayati Dahlan, S.Psi., M.Pd., Psikolog. Abstrak: Kajian ini dilatarbelakangi oleh munculnya isu kreativitas para siswa di Indonesia yang sangat rendah dan tertinggal dibandingkan dengan para siswa dari negaranegara lain. Kajian ini bertujuan menganalisis hubungan konsep diri (self concept) dan kepercayaan diri (self confidence) dengan kreativitas siswa kelas 10 dan 11 […]
[Kelas Pagi] Emosi Positif
“Kamu emosional banget deh jadi orang!” Pernah dengar cuitan seperti itu? Yang konotasinya negatif? Faktanya, emosi itu bukan hanya emosi negatif, namun ada juga emosi positif. Apa itu emosi positif? Emosi positif adalah bagian dari pembahasan psikologi positif, yang secara historisnya digunakan untuk menyembuhkan penyakit mental korban Perang Dunia II. (Compton, W. C., & Hoffman, E, 2013) Emosi positif sebagai […]
DINAMIKA WORK FAMILY CONFLICT PADA GURU SEKOLAH DASAR PEREMPUAN DI KABUPATEN PURWAKARTA
TESIS – Wiwin Dwi Windyati, Prof. Juntika Nurihsan, M.Pd., Hani Yulindrasari, S.Psi., M.Gendst., Ph.D., Prof. Vina Adriany, M.Ed.,Ph.D., Dr. Tina Hayati Dahlan, S.Psi., M.Pd., Psikolog. Abstrak : Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif membahas dinamika work-family conflict yang dihadapi oleh seorang guru perempuan. Konflik pekerjaan-keluarga merupakan bentuk konflik peran yang muncul dalam diri seseorang karena tekanan peran dari pekerjaan yang bertentangan […]